Wednesday, February 6, 2013

Games

Dalam hidup seseorang tidak ada yang lebih menyenangkan daripada bermain game yang seru. Permainan yang syarat akan hal yang menyenangkan juga sangat bagus untuk merangsang perkembangan otak dan fungsi mata. Bah kan dalm fungsi yang mengagumkan seorang gamer dapat menjadikan diri mereka seorang yang multi tasking dimana dia bisa jada melakukan dua hal dalam waktu yang bersamaan. akan tetapi dalm cara dan pengawasan yang salah game justru akan memperlambat proses perkembangan diri seseorang terutama dalam lingkup sosial dan atletik. Tergantung bagaimana seseorang memanage game dan dirinya.
Permainan sendiri sudah ada sejak jaman sebelum masehi.
Dalam permainan jaman dahulu sering terdapat pesan-pesan tersembunyi yang mungkin tidak kita sadari
Sedangkan permainan sekarang lebih didominasi game-game yang menjadikan seseorang lebih individualis. Salah satunya adalah banyak bermunculannya konsole game yang menjadikan seseorang bermain hanya dengan alatnya

Berikut ada beberapa konsole game yang sangat populer
Zelda
Naruto
One Piece
Final Fantasy

No comments:

Post a Comment