Sunday, April 5, 2015

cincin sulaiman

Ini sebuah simbol kuno yang penuh makna. Bintang ini memuat enam kekuatan gerakan: naik, turun, maju, mundur, ke kiri, ke kanan. Bintang ini juga memuat enam arah: atas, bawah, depan, belakang, kiri, dan kanan. Dikatakan ini adalah angka sempurna sebab penciptaan dunia selesai dalam enam hari. Bintang ini memuat angka genap pertama, yakni angka 2, dan angka ganjil pertama, yakni angka 3. Dan segitiga yang saling bertaut itu bukan Ini sebuah simbol kuno yang penuh makna. Bintang ini memuat enam kekuatan gerakan: naik, turun, maju, mundur, ke kiri, ke kanan. Bintang ini juga memuat enam arah: atas, bawah, depan, belakang, kiri, dan kanan. Dikatakan ini adalah angka sempurna sebab penciptaan dunia selesai dalam enam hari. Bintang ini memuat angka genap pertama, yakni angka 2, dan angka ganjil pertama, yakni angka 3. Dan segitiga yang saling bertaut itu bukan hanya melambangkan dualitas maskulin dan feminin dari alam, tetapi juga akal aktif dan jiwa pasif yang berasal dari Tuhan. Hasil dari kesatuan keduanya adalah ciptaan, dan harmoni semesta. Dan heksagon dan berbagai aspek pelengkapnya ini juga memuat empat unsur alam utama, Lalu gambar empat buah segitiga.
“Segitiga yang mengarah ke atas adalah api, yang ke bawah adalah air. Segitiga yang mengarah ke atas dengan garis segitiga lain di dalamnya melambangkan udara, sedangkan segitiga yang mengarah ke bawah dengan garis segitiga lain di dalamnya adalah tanah. Bersama-sama mereka membentuk Cincin Sulaiman. Sintesis semua unsur ini merupakan kecenderungan semua bentuk, di mana segala hal yang bertentangan menyatu.”
Beberapa kalangan berpendapat bahwa Cin cin Sulaiman ini, dalam kenyataannya, bukanlah miliknya. “Mereka bilang, bintang berujung enam ini adalah Megen Daud (Perisai Daud), sedangkan Segel atau Cincin
Sulaiman adalah bintang yang lain, yaitu pentakel, atau pentagram.”
Cincin itu.... Konon pada saat Su laiman mulai membangun Kuilnya, Assaf Sang Wazir meng-
adu bahwa ada orang yang mencuri permata-permata berharga dari kamarnya, dan juga permata di kamar ang gota kerajaan lainnya. Bahkan, perbendaharaan istana juga di curi. Assaf terkenal karena ilmu hikmahnya. Ia tahu bah wa yang bisa melakukan pencurian ini pasti bukan pencuri biasa. ‘Sepertinya ada makhluk halus jahat yang me la kukannya,’ katanya kepada Sang Raja.
“Sulaiman kemudian berdoa dengan khusyuk kepada Tuhan agar bisa menangkap makhluk jahat itu dan menghukumnya. Doanya dikabulkan. Malaikat Mikail muncul di hadapan Sang Raja, dan memberi kekuatan dahsyat yang belum pernah ada sebelumnya di dunia ini: sebuah cincin emas kecil, yang ditempeli batu berukir.
“Dan Mikail berkata, ‘Wahai Raja Sulaiman putra Daud, ambillah cincin ini. Inilah hadiah dari Tuhan yang
dianugerahkan kepadamu. Pakailah cincin ini, niscaya semua setan di muka bumi, pria maupun wanita, akan
mematuhimu.’ “Nah, banyak sumber dari Abad Pertengahan mengata kan bahwa pentalpha, atau pentakel, lambang ilmu sihir kuno, adalah lambang yang diukir di cincin tersebut, sebab Sulaiman dianggap menguasai ilmu sihir. Namun, menurut saya anggapan itu keliru. Pentakel itu sudah ada sebelum masa Sulaiman, dan pertama kali terlihat di sebuah peninggalan tembikar dari kota Ur di Babilonia kuno.
“Sumber lain mengatakan, cincin itu tercipta dari emas murni, yang dilengkapi dengan sebuah batu shamir,
mungkin semacam berlian, atau mungkin batu shamir suci yang dikatakan menjadi bagian dari Kuil Sulaiman. Batu itu dibentuk menjadi bintang dengan delapan sinar. Pada permukaan batu itu diukir sebuah cap heksagon, dan di dalamnya ada empat huruf nama Tuhan: YHWH.”
“Tak ada batu cincin yang seterkenal batu Cincin Sulaiman,”  “Dengan cincin itulah seluruh dunia berada dalam genggamannya.

No comments:

Post a Comment